Persamaan Command Atau Perintah Windows Dan Linux
Ternyata Linux dan Windows itu tidak hanya punya banyak perbedaan tapi ternyata ada juga beberapa kesamaannya sperti di bawah ini: 1. Menyalin/mengkopi satu atau beberapa file dari satu lokasi ke lokasi lainnya yang ditentukan. Perintah Windows : copy 2. Membuat sebuah direktori. Perintah Windows : mkdir 3. Mengganti direktori aktif ke direktori lainnya yang ditentukan dalam parameter. Perintah Windows : cd 4. Menghapus direktori Perintah Windows : rmdir 5. Keluar dari dos atau terminal. Perintah Windows : exit 6. Memindahkan file dari satu direktori ke direktori lainnya Perintah Windows : mv
Perintah Linux : cp
Perintah Linux : mkdir
Perintah Linux : cd
Perintah Linux : rmdir
Perintah Linux : exit
Perintah Linux : mv
mudah-mudahan bisa berguna ya..
[get this widget]
Posting Komentar